UU Kesehatan atau Undang-undang Kesehatan terbaru yang diterbitkan saat ini adalah Undang-undang Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan yang disahkan pada tanggal 8 Agustus 2023 oleh Presiden Republik Indonesia.
Perubahan besar akan terjadi dalam penyelenggaraan upaya kesehatan sehingga pastinya akan butuh banyak penyesuaian dari peraturan perundang-undangan dibawahnya hingga pelaksanaan teknis di lapangan.
Terdapat 11 undang-undang sebelumnya yang dicabut dan dinyatakan tidak berlaku lagi setelah disahkannya UU ini, termasuk UU Nomor 36 Tanun 2009 tentang Kesehatan. Lebih lengkapnya, silakan download file pdf yang kami bagikan di bawah ini.
UU No 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan |
Sebagai tenaga kesehatan atau masyarakat yang peduli terhadap penyelenggaraan kesehatan demi kesehatan masyarakat yang optimal, sangat perlu untuk memiliki dokumen yang sangat penting tersebut.
Oleh karena itu, silakan download melalui link berikut:
Demikian informasi yang dapat kami bagikan, semoga dapat bermanfaat.
Silakan kunjungi Chanel Youtube Mitra Kesmas, dan jangan lupa Subscribe untuk terus mendukung kami dalam membagikan informasi.