Perdarahan post partum adalah perdarahan melebihi 500 ml yang terjadi setelah bayi lahir.
Perdarahan post partum dini yaitu perdarahan setelah bayi lahir dalam 24 jam pertama persalinan dan perdarahan post partum lanjut yaitu perdarahan setelah 24 jam persalinan.
Anda juga bisa membaca mengenai Infeksi Post Partum: Definisi, Penyebab dan Gambaran Klinis.
Atonia uteri adalah kegagalan otot-otot rahim untuk mempertahankan kontraksi setelah melahirkan bayi sehingga tidak dapat menekan pembuluh darah yang berada di tempat menempelnya plasenta.
Retensio plasenta adalah tidak lahirnya plasenta dalam waktu 30 menit setelah bayi dilahirkan. Plasenta tidak lahir-lahir meskipun prosedur normal sudah dilakukan dengan baik.
Perdarahan post partum dini yaitu perdarahan setelah bayi lahir dalam 24 jam pertama persalinan dan perdarahan post partum lanjut yaitu perdarahan setelah 24 jam persalinan.
Anda juga bisa membaca mengenai Infeksi Post Partum: Definisi, Penyebab dan Gambaran Klinis.
Penyebab
Perdarahan post partum dapat disebabkan oleh atonia uteri, robekan jalan lahir, retensio plasenta, sisa plasenta dan kelainan pembekuan darah.Atonia uteri adalah kegagalan otot-otot rahim untuk mempertahankan kontraksi setelah melahirkan bayi sehingga tidak dapat menekan pembuluh darah yang berada di tempat menempelnya plasenta.
Retensio plasenta adalah tidak lahirnya plasenta dalam waktu 30 menit setelah bayi dilahirkan. Plasenta tidak lahir-lahir meskipun prosedur normal sudah dilakukan dengan baik.
Post Partum |