Tes Kesehatan Mata Anda (Tes Buta Warna) dengan Huruf Tokek (Tes Ishihara)

Pada pembahasan sebelumnya kami telah membagikan informasi dengan judul Mengenali Penyakit Buta Warna. Pada kesempatan kali ini kami membagikan tips sekaligus fasilitas kepada Mitra Kesehatan Masyarakat untuk mengetahui apakah Anda memiliki gejala buta warna atau tidak.

Tes yang kami sediakan adalah dengan menggunakan Tes Ishihara atau dengan menggunakan huruf tokek yang mana pada tes ini kami sediakan beberapa gambar yang berisi angka di dalam gambar tersebut.

Silakan tebak angka berapa yang ada di dalam gambar tersebut dan sesuaikan dengan kunci jawaban yang telah kami sediakan.

Berikut huruf tokek yang kami maksudkan, silakan di baca nomor yang ada dalam gambar  di bawah ini dan jangan lupa catat jawaban Anda untuk menyesuaikan dengan kunci jawaban yang ada:

Gambar Pertama:

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek)

Gambar Kedua:

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek) ke 2

Gambar Ketiga:

Gambar Buta Warna (Hurur Tokek) ke 3

Gambar Keempat:

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek) ke 4

Gambar Kelima:

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek) ke 5

Gambar Ke enam

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek) ke 6

Gambar Ke Tujuh:

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek) ke 7

Gambar Ke Delapan:

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek) Ke 8

Gambar Ke Sembilan:

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek) ke 9

Gambar Ke Sepuluh:

Gambar Buta Warna (Huruf Tokek) ke 10

Itulah kesepuluh angka yang dapat kami sajikan, semoga dapat mewakili beberapa tes buta warna yang ada, silakan lihat kunci jawaban dan interpretasinya. Semoga jawaban Anda benar sehingga kami dapat menyimpulkan Anda tidak menderita penyakit buta warna.

Demikianlah yang dapat kami bagikan semoga bermanfaat.

Posting Komentar

Kami sangat berterimaksih jika anda meluangkan waktu memberikan komentar sesuai dengan tema pembahasan.

Lebih baru Lebih lama

Iklan

نموذج الاتصال